Tag: umkm
Inilah Yang Harus Dipahami Milenial Jika Ingin Menjadi Wirausahawan Terbaik
Inilah yang harus dipahami milenial jika ingin menjadi wirausahawan terbaik! Apa saja? Bloghrd.com akan mengulasnya. Wirausahawan atau Entrepreneur adalah orang yang pandai dalam menentukan cara produksi teranyar, mengenali produk terbaru, menyusun operasi untuk pengadaan produk terbaru, memasarkan, serta mengatur permodalan. Atau dapat dikatakan juga bahwa wirausahawan adalah orang yang dapat mengatur strategi dalam berwirausaha. Seorang ...